TEAM RESMOB PRESISI POLDA SULUT BERHASIL MENGAMANKAN 11 PELAKU PERAMPASAN KENDARAAN DI KAWASAN MEGAMAS MANADO

 

 

 

 

 

 

 

 

Manado_www.koranpatrolixp.com

Team Resmob Presisi Polda Sulut yang dipimpin KATIM RESMOB Aipda Herry Panila berhasil mengamankan 11 pelaku,-

terkait perampasan kendaraan Datsun Go warna Putih dengan No Pol DB 1076 BM dan pengrusakan palang pintu keluar (portal) di Kawasan Megamas Manado pada hari Kamis, 22 Juni 2023 jam 19.00 WITA.

11 pelaku perampasan kendaraan yaitu :

1. KR, berumur 25 TAHUN alamat Desa Warembungan, Jaga II, Kec. Pineleng

2. PYK (ALIAS KULA) berumur 26 TAHUN alamat PINELENGZ JAGA II

3. MAL (ALIAS ABENK) berumur 30 TAHUN alamat Tanjung Batu Kec. Wanea

4. JGS (ALIAS KOTAK) berumur 26 TAHUN alamat Pakowa Kec Wanea

5. EM berumur 24 TAHUN alamat Sario Utara Lk. II Kec. Sario

6. GT berumur 20 TAHUN alamat Tanjung Batu Kec. Wanea

7. SPS (ALIAS GOMPES) berumur 27 TAHUN alamat Teling Bawah Lk Ii Kec. Wenang

8. FAM (ALIAS ODO) berumur 28 TAHUN alamat Sea Jaga II, Kec. Pineleng

9. HRH (ALIAS ROCKY) berumur 31 TAHUN alamat Wenang Selatan Kex. Wenang

10. VK berumur 33 TAHUN alamat Wanea Lk 5 Kec. Wanea

11. RK berumur 23 TAHUN alamat Sea Jaga III kec,Pineleng

kini para pelaku dan barang bukti dibawah Mapolresta manado untuk diproses selanjutnya,,kata AIDA Herry PANILA.

Sumber: team presisi resmob polda Sumut.

Subscribe

Thanks for read our article for update information please subscriber our newslatter below

No Responses

Comments are closed.